Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG) Hari Ulang Tahun

Image

Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG) Hari Ulang Tahun adalah upaya strategis yang dirancang oleh pemerintah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya kesehatan. Program ini
memanfaatkan momentum ulang tahun sebagai pengingat bagi individu untuk melakukan deteksi dini terhadap berbagai kondisi kesehatan yang berpotensi berkembang menjadi penyakit serius

Skema Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG)

1. Layanan PKG Hari Ulang Tahun

Layanan yang ditujukan bagi bayi dan anak
hingga usia 6 tahun (balita dan pra sekolah) dan
bagi usia 18 tahun ke atas (dewasa dan lanjut
usia)

2. Layanan PKG Sekolah

Layanan yang ditujukan bagi anak usia 7
– 17 tahun (usia sekolah dan remaja)
yang dilaksanakan pada setiap tahun
ajaran baru

3. Layanan PKG Khusus

Layanan yang ditujukan bagi ibu hamil bayi
dan anak hingga usia 6 tahun (balita dan pra
sekolah) yang dilakukan sesuai standar
pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak

 

 

 

.

Komentar